FUNGSI KALSIUM
- Pembentukan tulang dan gigi.
- Mempertahankan struktur normal sel
- Penyampaian pesan syaraf
- Kontraksi otot jantung
Kalsium yang membuat jantung berdetak, Ketika jantung mengerut dan mengembang, ion kalsium mengatur ritmenya, mineral kalsium masuk ke dalam sel otot jantung, dan akan mengaktifkan protein yang menyebabakan gerakan dari otot jantung dan membuat otot mengembang terus menerus, dan membuat kita tetap hidup. Kekurangan kalsium akan melemahkan jantung dan sebabkan berbagai penyakit jantung
Komponen kalsium berada diujung depan sperma, dan kalsium inilah yang membantu sperma masuk ke dalam membran sel telur. Ketika sperma mencapai sel ovum, maka pembuahan akan dapat terjadi. Selanjutnya kalsium juga berperan untuk menciptakan getaran yang merangsang ovum untuk mampu terjadinya pembuahan ( fertilisasi )
Ibu hamil & menyususi memerlukan kalsium 2 kali lebih banyak, bayi atau anak yang kekurangan kalsium akan terhambat pertumbuhannya, daya tahan tubuh lemah, bahkan dapat mempengaruhi kecerdasan. Ibu hamil dan meyususi sangat memerlukan kalsium karena banyak kalsium dari tubuhnya yang diambil untuk keperluan bayi.
kekurangan ion kalsium menyebabkan rematik, kram ,sakit pinggang dikarenakan, Stimulasi gerak otot kerangka digerakan oleh ion kalsium begitu juga pemadatan dan perengangan otot kerangka. Kalsium membantu semua pergerakan tubuh, kepadatan kalsium merupakan standar dasar yang mengatur kontraksi otot dan merengang dan bergerak.
Penderita diabetes sangat kekurangan kalsium, melalui urin, selain gula sejumlah kalsium juga dibuang. Kekurangan kalsium memeperkuat gejala diabetes. Karena 60% penderita diabetes menderita oesteporosis. Penderita diabetes memperhatikan penyediaan kalsium untuk mengembalikan fungsi vital organ terutama pangkreas
Kalsium berperan penting untuk proses pelepasan neurotransmitter dan sangat dibutuhkan untuk pengaktifan dan pengistirahatan pesan ke otak. Ketika tubuh kekurangan kalsium , pelepasan saraf pesan akan terhambat dan mekanisme pengaktifan atau pengistirahatnya juga akan rusak. Akibatnya adalah kurang tidur nyenyak, gejala insomnia, hyperaktif, pikun
Ion kalsium dalam darah berfungsi sebagai alarm tanda bahaya apabila tubuh kita terserang kuman asing, virus, racun, atau berbagai serangan penyakit masuk ke dalam tubuh. Dan Ion kalsium yang memerintahkan system kekebalan tubuh untuk bereaksi dan menaklukan musuh dan menghancurkannya. Orang yg kekurangan kalsium, otomatis system kekebalan tubuhnya akan kacau dan terganggu
Kekurangan kalsium juga memicu tekanan darah tinggi dan penyempitan pembuluh darah. Ketika kekurangan kalsium tubuh otomatis mengambilnya dari dalam tulang dan masuk ke dalam darah. Peleburan kalsium dari tulang bisa mengakibatkan kalsium yang terlepas menangkap lemak pada pembuluh darah sehingga pembuluh menjadi menebal dan keras, sehingga kekurangan elastisitas menyebabkan terjadinya tekanan darah tinggi dan penyakit pembuluh darah jantung dan otak
AKIBAT KEKURANGAN KALSIUM
- Pada wanita hamil : gigi linu, sakit punggung pinggang ngilu, mual, insomnia dan keram
- Masa menyusui : gigi sakit, linu, sakit pinggang,
- Pengeroposan tulang (osteoporosis), tulang mudah patah
- Masa pertumbuhan : pertumbuhan terlambat,
- Menurunnya kekebalan tubuh (imunitas), pertumbuhan tulang tidak baik, kebusukan gigi.
- Orang dewasa : keram otot, tegang, dan sulit tidur, jantung berdebar tidak normal, badan pegal.
- Menopouse : sakit pinggang, insomnia, tegang, suasana hati tidak baik.
- Manula : Insomnia, osteoporosis, tulang mudah patah, tinggi badan menyusut.
SIAPA YANG MEMERLUKANNYA?
- Manula, bayi, anak dalam masa pertumbuhan, ibu hamil dan menyusui, remaja yang suka memilih makanan
- Sedang menjalani diet.
- Vegetarian.
- Mengalami kelemahan tubuh.
- Ketika fungsi penyerapan pada saluran pencernaan kurang baik.
- Mengalami pengeroposan tulang (osteoporosis).
- Dalam masa penyembuhan dari patah tulang.
BERAPA KEBUTUHAN KALSIUM KITA?
- BAYI SAMPAI DGN 6 BLN = 210 mg/hari
- BAYI USIA 6-12 BLN = 270 mg/hari
- USIA 1-3 THN = 500mg/hari
- USIA 4 – 8 THN = 800 mg/hari
- USIA 9 – 18 THN = 1300 mg/hari
- USIA 19 – 50 THN = 1000 mg/hari
- USIA 51 ++ => 1200 mg/hari
- IBU HAMIL & MENYUSUI 1300 mg/hari
- MANULA & MENOPAUSE 1200 mg/hari
1000 mg / hari sebanding dengan 2 gallon susu ( 11,5 kg ), bayam ( 8,5 kg ), brokoli (11,5 kg ). Sumber lain 13 kg daging sapi, 5 kg daging kambing, 7 kg daging ayam, 8 kg nasi ( 10 lt /hari )... SUDAH KAH TERPENUHI??
Berdasarkan hasil riset konsumsi kalsium orang Indonesia hanya mencapai sekitar 300 mg/hari, sangat jauh kurang dari kebutuhan tubuh. dan TUBUH MANUSIA SETIAP HARI KEHILANGAN KURANG LEBIH 600gr KALSIUM OLEH KARENA ITU PERLU
SUMBER KALSIUM
SUSU, DAGING, TELUR, NASI, BAYAM, BROKOLI.
DARI MAKANAN HANYA TERPENUHI + 40 % KEBUTUHAN KALSIUM
Bagaimana Memilih Suplemen Kalsium yang Baik?
- Daya urai yang tinggi
- Tingkat penyerapan yang tinggi
- Kandungan logam yang rendah
- Tidak mengendap pada ginjal
3 Jenis Suplem kalium Green World yang akan membatu memenuhi kebutuhan kalsium tubuh dengan pembutan menggunkan proses teknologi nano, yang langsung dengan cepat diserap oleh tubuh tanpa terjadi pengendapan di ginjal.
99% Kalsium terdapat pada tulang dan gigi, dan sisa 1% adalah penunjang semua organ penting dalam tubuh anda, dari detak jantung, darah, otak, kesuburan, pertembuhan dan kekebalan tubuh.